Jumat, H / 29 Maret 2024

5 Tips Sukses Sidang Skripsi ala ESQ Business School

Rabu 30 Jun 2021 14:42 WIB

Reporter :Endah Diva Qaniaputri

Ilustrasi

Foto: mr-stephenjones.com

ESQNews.id, JAKARTA – Ada yang berbeda 2 tahun terakhir ini karena pandemic, dari sektor pembelajaran, baik di sekolah maupun perguruan tinggi. Semua aktivitas dilakukan serba online. Termasuk ujian sekolah dan sidang skripsi.


Ngomongin tentang sidang skripsi, ESQ Business School (EBS) punya 5 tips sukses saat menghadapinya yaitu:


<more>


Ada yang berbeda juga dengan metode pembelajaran Kampus Swasta di Jakarta ini dengan Kampus lainnya, yaitu menggunakan metode SKI.


Metode SKI yang diajarkan ESQ Business School inilah yang berhasil membuat para mahasiswanya menjadi juara.


Sejak didirikan di tahun 2012 oleh Alm. Prof. Ir. Surna Tjahja Djadjadiningrat dan Dr.(H.C) Ary Ginanjar Agustian, ESQ Business School (EBS) telah berhasil melahirkan para mahasiswanya untuk menjuarai berbagai kompetisi di tingkat Nasional maupun Internasional.


Tentunya, ini tak lepas dari peran, dukungan, dan didikan para dosen yang mengajarkan mereka dengan metode SKI.


Metode SKI (Spiritual, Kreativitas, dan Intelektualitas) yang diajarkan oleh para dosen ke para mahasiswa EBS adalah metode pengajaran yang tak hanya mengedepankan pengajaran untuk nilai-nilai intelektual (akademik) saja tapi juga digabungkan antara pengajaran dalam hal emosional dan spiritualnya.


Karena untuk mencapai kesuksesan, tak cukup hanya punya kecerdasan intelektual saja, tapi juga harus seimbang antara kecerdasan emosional dan spiritual.




Dapatkan Update Berita

BERITA LAINNYA